Memberi maaf dan melupakan.
Sesakit apapun yang hati rasakan.
Sehancur apapun perasaan.
Dan seberapa besar kecewa yang ingin diluapkan.
Cara terbaik yang dapat dilakukan adalah mengikhlaskan..
Dan merelakan.
Serta tersenyum kembali menjalani kehidupan.
Seberat apapun cobaan yang datang, jangan coba untuk lepas tangan.
Jadilah seseorang yang mampu berdiri kokoh dihadapan cobaan itu.
Karena sebesar apapun cobaan itu, kita punya Tuhan yang lebih besar;-)
Sekali lagi..
Lupakan dan ikhlaskan dirinya yang telah menyakitimu.
Biarkan ia pergi dengan iringan maaf darimu.
Kelak, ia akan menyadari tiap luka yang telah ia lukiskan padamu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar